PENGEMBANGAN MEDIA E-LEARNING BERBASIS LMS
MOODLE PADA MATAKULIAH ANATOMI FISIOLOGI MANUSIA
Andi Asmawati Azis
FMIPA, Universitas Negeri Makassar
E-mail: asma.azis@gmail.com
Abstract: The limit of face to face learning presented the recent alternative solution in technology named E-learning. This Research and Development (R and D) aims to produce media-based e- learning LMS Moodle, in the course of Human Anatomy Physiology. The research was conducted in
Class Human Anatomy Physiology, Biology Education Study Program V Semester 2014 Faculty UNM. The data were collected by using questionnaire to measure validity, practical, and effectiveness. The R and D’s model used Analyze, Design, Develop, Implement, Evaluate (ADDIE) comprised of initial data collecting, design of research instrument and Moodle, development of research instrument and Moodle, trial and error to subjects, and evaluation .The result of this study noted that media-based e-learning LMS Moodle is very useful in improving the quality of lecture courses of human anatomy and physiology. This increase can be seen from the use of e-learning facilities by students in the course of Human Anatomy Physiology, increased activity of learning, and students attitude towards human physiology and anatomy course.
Keyword: e-learning, valid, practice, human physiology anatomy
Abstrak: Keterbatasan dalam proses mengajar tradisional berbasis tatap muka menghadirkan e-learning sebagai teknologi alternatif dalam pembelajaran. Penelitian ini termasuk penelitian pengembangan,yang bertujuan untuk menghasilkan media e-learning pada matakuliah Anatomi Fisiologi Manusia. Subjek penelitian ini adalah mahasiswa kelas Anatomi Fisiologi Manusia Pendidikan Biologi semester V Tahun 2014. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan angket untuk mengukur kevalidan, kepraktisan dan keefektiifan. Model pengembangan mengacu pada Analyze, Design, Develop, Implement, Evaluate (ADDIE) terdiri dari pengumpulan data awal, desain instrumen penelitan dan Moodle, pengembangan instrumen penelitan dan Moodle, uji coba pada subjek penelitian, dan evaluasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa media pembelajaran e-learning berbasis Learning Moodle System (LMS) sangat bermanfaat dalam meningkatkan kualitas perkuliahan. Peningkatan tersebut dapat dilihat dari penggunaan fasilitas e-learning oleh mahasiswa pada mata kuliah Anatomi Fisiologi Manusia, peningkatan aktivitas belajar, dan sikap mahasiswa terhadap matakuliah anatomi fisiologi manusia.
Kata kunci: e-learning, valid, praktis, anatomi fisiologi manusia
Tidak ada komentar:
Posting Komentar